Baterai
kembung adalah masalah yang lumayan sering dialami oleh penguna ponsel.
Gejalanya, baterai menggembung dari ukuran baterai normal. Dan mungkin sampai
penutup (cassing) hp belakang tidak dapat tertutup. Penyebab baterai hp kembung
adalah dari penggunanya sendiri. Seperti, charger terlalu lama, meskipun daya
baterai sudah full, namun tetap dicharger. Penyebab lain baterai kembung mungkin karena
tidak adanya waktu istirahat bagi hp saat melakukan charging. Untuk mencegah
baterai kembung, hindari pengunaan seperti diatas.
Dapat
juga dengan melakukan tips berikut :
- Untuk waktu charger, pada saat ada peringatan bahwa daya hp akan habis segeralah untuk melakukan charging, jangan menunggu daya baterai hp sampai kosong atau mati.
- Jika daya baterai sudah penuh, segeralah melepas charger dari hp.
- Jangan mengunakan hp saat melakukan charging.
- Gunakanlah produk hp yang benar-benar baik, jangan mengunakan produk yang abal-abal (palsu/tiruan).
Jika
baterai hp sudah terlanjur rusak/kembung ne saya ada tips memperbaiki baterai
hp yang rusak/kembung dapat mengembalikannya dengan cara di bawah ini, yaitu
tips memperbaiki baterai hp yang rusak/kembung J.
Tips
memperbaiki baterai hp yang rusak/kembung :
- Masukan baterai ke kulkas yaitu di freezer.
- Lapisi baterai dengan menggunakan kantong kresek/plastik agar tidak terlalu basah.
- Diamkan baterai hp dalam waktu 10-20 jam di dalam freezer kulkas.
- Jika merasa sudah, ambil kembali baterai hp dan letakkan di tempat yang kering agar baterai kembali ke kondisi suhu normal.
- Jika merasa sudah, Pasangkan baterai hp dan charger kembali.
- Jika sudah full daya baterai, cabut kabel charger, kemudian charger lahi, ulangi cara tersebut selama 3 kali.
- Jika sudah, baterai sudah siap.
- Jika belum beres ada tips tambahan yaitu konsletkan antara + dan – satu kali saja, kemudian dicharger lagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar